TUHAN YESUS BERJALAN DI ATAS AIR

Matius 14:24-34; Markus 6:47-53; Yohanes 6:16-21

background image

TUHAN, TOLONG AKU PETRUS, MENGAPA KAU BIMBANG?

Ayat hafalan: Matius 28:18

”Yesus mendekati mereka dan berkata: ’Kepada-Ku telah diberikan segala kuasa di sorga dan di bumi.”

Menyanyi: Mazmur 5:6

Pertanyaan:

1. Apa yang dibuat Tuhan Yesus setelah memberi makan lima ribu orang?

(Markus 6:45)

2. Ke mana Tuhan Yesus pergi sendirian?
3. Apa yang terjadi ketika perahu sudah jauh dari pantai?
4. Bagaimana Tuhan Yesus datang kepada mereka tengah malam itu?
5. Apa yang mereka pikirkan?
6. Apa yang dikatakan Tuhan Yesus ketika Dia melihat murid-murid-Nya? (Matius 14:27)
7. Apa permintaan Petrus? (Matius 14:28)
8. Mengapa Petrus mulai tenggelam?
9. Apa yang dikatakan Tuhan Yesus kepada Petrus?
10. Apa yang dikatakan murid-murid setelah air danau tenang kembali?

Informasi Buku

  1. PDF
  2. Penulis:
    Inge Pol-Roos
  3. ISBN:
    979-8976-90-8
  4. Copyright:
    LITINDO © 1995
  5. Penerbit:
    Yayasan Komunikasi Bina Kasih - YKBK