MELINTASI PASIR DAN LAUT

Keluaran 13:17-15:21

background image

TUHAN BERKATA, ”MUSA, ULURKANLAH TANGANMU KE ATAS LAUT!” MUSA PATUH DAN DATANGLAH ANGIN YANG SANGAT KENCANG... AIR LAUT TERBELAH DUA.

Ayat hafalan: Mazmur 106:8

”Namun diselamatkan-Nya mereka oleh karena nama-Nya, untuk mem-perkenalkan keperkasaan-Nya.”

Menyanyi: Mazmur 136:10-13

Pertanyaan:

1. Apa yang dilakukan Firaun, setelah dia tahu bahwa bangsa Israel telah berangkat keluar?
2. Apa yang menghalangi perjalanan bangsa Israel?
3. Apakah yang harus Musa lakukan dengan tongkatnya?
4. Apa yang TUHAN perbuat atas Laut Teberau?
5. Apa yang terjadi atas tentara Mesir?
6. Bagaimana orang Israel merayakan pelepasan mereka?
7. Bangsa Israel menyeberangi Laut Teberau. TUHAN Allah melepaskan mereka dari perhambaan. Demikianlah TUHAN Allah melepaskan kita dari perhambaan dosa. Air apa yang menjadi tanda dari pelepasan itu?

Informasi Buku

  1. PDF
  2. Penulis:
    Inge Pol-Roos
  3. ISBN:
    979-8976-90-8
  4. Copyright:
    LITINDO © 1995
  5. Penerbit:
    Yayasan Komunikasi Bina Kasih - YKBK