NAAMAN DAN GEHAZI

2 Raja-raja 5:1-27

background image

SUDAH ENAM KALI NAAMAN MEMBENAMKAN DIRI DALAM AIR YORDAN ITU. SE-KARANG YANG KETUJUH KALINYA, DAN...

LIHAT... LIHAT! APA KATAKU?

AKU SEMBUH! SEMBUH! TERPUJILAH ALLAH!

Ayat hafalan: Amsal 3:13, 14

”Berbahagialah orang yang mendapat hikmat, orang yang memperoleh kepandaian, karena keuntungannya melebihi keuntungan perak, dan hasilnya melebihi emas.”

Menyanyi: Mazmur 25:3

Pertanyaan:

1. Sakit apa yang diderita Naaman?
2. Bagaimana Naaman, panglima Aram itu, Elisa?
3. Apa pesan nabi Elisa ketika Naaman datang ke rumahnya?
4. Apa yang terjadi sesudah Naaman membenamkan diri tujuh kali di Sungai Yordan?
5. Apa yang dikatakan Naaman kepada Elisa sesudah ia sembuh?
6. Apa Naaman masih mau mempersembahkan korban kepada allah lain?
7. Apa perbuatan Gehazi?
8. Apa hukumannya?

Informasi Buku

  1. PDF
  2. Penulis:
    Inge Pol-Roos
  3. ISBN:
    979-8976-90-8
  4. Copyright:
    LITINDO © 1995
  5. Penerbit:
    YAYASAN KOMUNIKASI BINA KASIH - YKBK